Beberapa bulan ini banyak berita-berita yang menyuguhkan tentang percabulan dan pembunuhan. Orang-orang yang melakukan percabulan tersebut biasanya terpengaruh oleh video porno sehingga tidak mampu menahan diri. Sedangkan orang-orang yange memutuskan untuk mengakhiri nyawa seseorang adalah mereka yang mempunyai dendam. Kedua...
Month: November 2018
KEMULIAAN DI MASA DATANG

Siang itu ada seorang pemahat yang berhenti memahat untuk mengobati jarinya yang terluka. Pemahat itu rupanya sering terluka ketika berhadapan dengan kayu yang begitu keras atau harus mengikuti pola yang rumit. Ia telah melakukannya selama bertahun-tahun tanpa menyerah kala tangannya...
BERSAMA TUHAN

Seorang ibu tidak akan membiarkan terpisah dari anaknya dalam kondisi apa pun. Meskipun pada saat itu tidak ada nasi di rumahnya, tidak ada susu untuk anaknya minum, atau sedang ditinggalkan oleh suaminya, seorang ibu akan tetep bersama-sama dengan anaknya. Itulah...
TUHAN YESUS DI HATIKU

Mulai dari kemarin saya merasakan ada sesuatu yang mengganjal dari dalam hati. Ada hal yang begitu menyesakkan dada tentang beban yang tak kunjung berkurang, selain itu juga tentang roh-roh jahat yang mencoba menganggu. Saya pun terus berdoa kepada Tuhan sampai...
ASAP ROKOK

Ada seorang nenek yang pergi mengikuti cucunya ke tempat makan. Nenek tersebut menurut meskipun kondisi tempat makan tersebut jauh dari standar kesehatan yaitu penuh dengan asap rokok. Bukannya menolak dan berbicara kepada cucunya untuk berpindah ke tempat yang lain, nenek...
LIHATLAH MEREKA

Ada seorang anak yang membuang-buang makanannya. Anak itu merasa makanan yang ada di rumahnya kurang enak sehingga ia tidak mau memakannya. Ketika anak itu diajak ibunya untuk pergi mengunjungi pamannya, berhentilah pandangannya terhadap seorang anak laki-laki yang seusia dengannya sedang...
MENAHAN NASIHAT

Ada orang tua yang begitu sayang kepada anaknya. Segala hal yang diminta oleh anaknya pasti dipenuhi dan tidak dibiarkan seorang pun yang boleh menyakiti anaknya. Karena ingin membuat anaknya selalu bahagia, akhirnya kedua orang tua itu melupakan cara untuk mendidik...
YANG TERABAIKAN

Seorang kakek yang berasal dari desa, mengunjungi anakknya yang berada di kota. Sebagai bentuk cinta kasih kepada sang kakek, anak tersebut mengajak keluarga besarnya untuk berlibur. Selama seharian, kakek dan anaknya beserta keluarga besar menikmati tempat wisata. Tibalah saatnya untuk...
TUHAN YESUS ITU BAIK

Semalam ada salah seorang teman saya yang membagikan kisah hidupnya. Saat teman saya merasa putus asa dengan apa yang dia alami, saya pun mulai memberikan kesaksian tentang hidup saya di mana Tuhan Yesus begitu baik. Saya berani mengatakan di hadapan...
SEPOTONG APEL UNTUK ADIK

Ada seorang anak laki-laki yang membantu membersihkan kebun apel. Karena hasil kerjanya yang sangat bagus, pemilik kebun itu mengajakknya untuk menikmati apel secara bersama-sama. Anak laki-laki itu mengambil sepotong apel dan membungkusnya dengan selembar tissu. Pemilik kebun pun terheran lalu...