Oleh Jefferson, Singapura Sejak aku lahir baru, aku terdorong untuk membaca habis Alkitab dalam setahun. Tapi, karena kesibukanku di sekolah, aku terus menundanya. Dengan pertolongan Tuhan dan dukungan dari teman-teman kelompok kecilku, barulah enam tahun kemudian aku dapat menyelesaikan membaca Alkitab...
Month: February 2019
Saat Aku Mengizinkan Ketakutan Menguasaiku

Oleh Agnes Lee, Singapura Artikel asli dalam bahasa Inggris: When I Let Fear Rule Me Setiap orang punya ketakutannya masing-masing. Kadang, ketakutan itu begitu mempengaruhi kita hingga kita terjebak di dalamnya. Buatku, ketakutan yang kualami bermula dari peristiwa masuk angin. Suatu hari...
Penyertaan Tuhan

Oleh Hanna Rumawan Pada tanggal 7 Juli 2011 lalu, aku kabur dari rumahku karena Papa ingin membunuh aku, kakak, dan mamaku dengan cara membakar rumah kami. Waktu itu pukul 11 malam dan kami melarikan diri ke rumah adik Mama yang jaraknya...
Catatan Seorang Korban Bully

Oleh Lau Jue Hua, Singapore Jika kamu sedang ditindas atau dibully orang, aku sedikit banyak bisa memahami penderitaanmu. Aku juga ingin meminta maaf atas nama mereka yang telah menindasmu. Aku sendiri pernah menjadi pelaku sekaligus korban bully. Tumbuh sebagai seorang anak yang aneh—gendut,...
Kelemahan yang Menguntungkan

Oleh: Galang Mesya Fansy Nama saya Galang. Mahasiswa FKIP jurusan pendidikan MIPA (Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam) di sebuah perguruan tinggi negeri di Surakarta. Saya ingin membagikan kesaksian hidup saya berkaitan dengan bullying. Orang yang lemah sering menjadi sasaran bullying. Direndahkan. Dihina....
Mengenang ALS

Apa yang terlintas di pikiranmu saat mendengar kata ALS*? Mungkin kamu akan mengingat sebuah kampanye seru dan inspiratif yang membuat jutaan orang bergantian mandi es di sepanjang bulan Juli-Agustus 2014. Mungkin kamu akan mengingat suksesnya penggalangan dana untuk Asosiasi ALS yang...
Warisan Nenek Penjual Pecel

Oleh: Yonatan “Monggo, sami nderek Gusti, Monggo, sami nderek Gusti. Gusti Yesus Juru Wilujeng, Monggo, monggo sami nderek Gusti”. Setiap senandung itu terdengar, aku tahu siapa yang lewat di depan rumah. Seorang nenek yang menjajakan pecel untuk menyambung hidup....
Menemukan Kasih Sejati

Oleh: Yusuf Rianto Saya lahir dari seorang Ibu yang beragama Kristen dan ayah yang beragama lain. Saya pergi ke gereja karena diajak oleh tante saya. Tidak banyak yang saya tahu tentang kekristenan, tetapi saya suka mendengar cerita guru-guru sekolah minggu...
GitaKaMu: Menang Bersama Tuhan

Oleh : Cathryn Alice Saat ku lemah hampir tak berdaya Saat ku hancur berkeping-keping Aku diam di sisi-Mu Aku mencari wajah-Mu Saat semua orang mencaciku Saat mereka mulai menjauh dariku Aku terjatuh dan tersungkur Aku tak mampu jauh dari-Mu Lirik...
Ketika Aku Bersedia untuk Diproses Tuhan

Oleh: Risky Samuel Lahir dalam keluarga Kristen, tinggal di kota dengan mayoritas penduduk Kristen, tidak membuat hidupku lebih mudah dijalani. Sama seperti kebanyakan anak muda, aku pun bergumul dengan berbagai masalah, terutama dalam proses pencarian jati diri. Keluargaku berantakan, dan...